Hampir sebulan, dan tidak ada satu tulisan pun yang berhasil
saya posting di blog. Bukan karena gak ada ide mau nulis apa. Tapi, lebih
karena malas banget mau ngetik dan menuangkan isi kepala dalam sebuah tulisan. Yang
ada Cuma baca doang.
Banyak topik sebenarnya yang bisa diangkat menjadi sebuah
tulisan...biar blog ada kehidupan dan gak mati suri. Tapi ya itu, terkalahkan
oleh rasa malas.